Melihat Kecantikan Miss World 2021 Karolina Bielawska saat Berkunjung ke Jakarta
Rabu 14 September 2022 20:35 WIB
A
A
A
Miss World 2021 Karolina Bielawska saat ini sedang bertandang ke Indonesia untuk menghadiri malam grand final Miss Indonesia 2022 yang akan berlangsung pada 14 September 2022.
Kehadiran dia di acara ajang pemilihan ratu kecantikan bergengsi itu juga sebagai bentuk dukungan kepada para finalis. Dia juga yang menjadi saksi terpilihnya satu kandidat yang akan menjadi Miss Indonesia 2022. (Foto: Sindo/Sutikno) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya