Kementerian BUMN dan BKPM Raker dengan Komisi VI DPR
Kamis 08 September 2022 23:03 WIB
A
A
A
Menteri BUMN Erick Thohir (tengah) bersama Menteri Investasi atau Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia (kanan) mengikuti rapat kerja bersama Komisi VI DPR Harris Turino (kiri) sebelum rapat kerja di kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis 8 September 2022.
Rapat kerja antara Komisi VI DPR, Kementerian BUMN, dan Kementerian Investasi atau Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) tersebut membahas kinerja keuangan BUMN yang terdampak utang luar negeri serta perkembangan investasi di Indonesia pada 2021 dan 2022. (FOTO: OKEZONE/ARIF JULIANTO) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya