Imbas Kenaikan BBM, Pengusaha Roti Terpaksa Turunkan Jumlah Produksi
Selasa 06 September 2022 14:02 WIB
A
A
A
Pekerja memproduksi roti di industri roti rumahan Langgengsari, Pejompongan, Jakarta, Selasa (6/9/2022). Naiknya harga BBM dan menurunnya daya beli masyarakat, membuat pemilik usaha roti tersebut mulai menurunkan produksi roti dari empat ribu potong menjadi dua ribu potong per hari.
(ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/wsj) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Foto Lainnya