Menikmati Senja di Pantai Bletok Situbondo
Jum'at 19 Agustus 2022 19:21 WIB
A
A
A
Warga menikmati suasana matahari tenggelam di dermaga Pantai Bletok, Situbondo, Jawa Timur, Jumat 19 Agustus 2022.
Pantai yang berada di jalur Pantura itu merupakan salah satu destinasi wisata menikmati matahari tenggelam di Situbondo yang ramai dikunjungi pada sore hari. (ANTARA FOTO/Budi Candra Setya) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya