Abrasi Pantai di Lokasi Wisata Pantai Pasir Jambak Padang
Selasa 02 Agustus 2022 13:00 WIB
A
A
A
Sejumlah pohon cemara laut tumbang di Pantai Pasir Jambak, Padang, Sumatera Barat, Senin (1/8/2022). Abrasi pantai kembali terjadi di objek wisata itu akibat gelombang pasang sejak tiga hari terakhir, menyebabkan bibir pantai rusak dan pohon pelindung pantai tumbang.
(ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/rwa) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya