Potret Sekolah Tahun Ajaran Baru di Papua
Selasa 19 Juli 2022 05:48 WIB
A
A
A
Sejumlah murid SD mengikuti Apel pagi hari pertama masuk sekolah di SD Negeri Inpres Vim 3 Kotaraja, Abepura, Kota Jayapura, Papua, Senin (18/7/2022). Pada tahun ajaran baru 2022/2023, pemerintah setempat memberlakukan pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen dengan menerapakan protokol kesehatan salah satunya wajib memakai masker saat belajar dalam kelas.
(ANTARA FOTO/Sakti Karuru/YU/tom) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya