Harga Ikan Asin Rebus di Tegal Naik Rp10 Ribu Per Kilogram
Jum'at 08 Juli 2022 18:20 WIB
A
A
A
Pekerja menjemur ikan asin di rumah industri ikan asin Pelabuhan Jongor, Tegal, Jawa Tengah, Jumat 8 Juli 2022.
Menurut pelaku usaha tersebut, harga ikan asin rebus mengalami kenaikan seperti ikan asin jenis layang naik dari Rp25 ribu menjadi Rp35 ribu per kilogram disebabkan minimnya pasokan dari nelayan dan cuaca tidak menentu yang membuat proses penjemuran memakan waktu lama. (ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya