Ganda Putra Fajar-Rian Melaju ke Semifinal usai Taklukan Wakil Taiwan
Jum'at 10 Juni 2022 23:01 WIB
A
A
A
Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto mengembalikan kok ke ganda putra Taiwan Lee Yang/Wang Chi-lin pada babak perempat final Daihatsu Indonesia Masters 2022 di Istora Senayan, Jakarta, Jumat 10 Juni 2022.
Fajar/Rian melaju ke babak semi final usai mengalahkan lawannya dengan skor 21-15 dan 21-18. (FOTO: OKEZONE/ARIF JULIANTO) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya