Rencana Penghentian Siaran TV Analog
Kamis 17 Februari 2022 12:02 WIB
A
A
A
Seorang pedagang menonton siaran TV analog di Antapani, Bandung, Jawa Barat, Kamis (17/2/2022). Kementerian Komunikasi dan Informatika akan melakukan penghentian siaran TV analog tahap pertama pada 30 April 2022 mendatang di 12 daerah di Jawa Barat.
(ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi/rwa) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya