Ratusan Perahu Bersandar, Nelayan Pilih Tak Melaut Imbas Cuaca Buruk Pasca Erupsi Anak Krakatau
Minggu 06 Februari 2022 14:31 WIB
A
A
A
Sejumlah kapal nelayan yang bersandar saat tidak melaut di Teluk Labuan, Pandeglang, Banten, Minggu 6 Februari 2022.
Menurut nelayan setempat sudah seminggu terakhir ini tidak melaut di perairan Selat Sunda akibat adanya aktivitas erupsi Gunung Anak Krakatau (GAK) serta cuaca buruk sehingga khawatir terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. (ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya