Akibat Pergerakan Tanah, Rumah di Desa Cilangkap Dirobohkan
Jum'at 28 Januari 2022 13:03 WIB
A
A
A
Warga berupaya merobohkan rumah yang rusak akibat pergerakan tanah di Desa Cilangkap, Lebak, Banten, Jumat 28 Januari 2022.
Menurut warga sebanyak tiga rumah yang berada di pinggiran sungai Ciujung tersebut rusak akibat pergerakan tanah pada Kamis (27/1). (ANTARA FOTO/Muhammad Bagus Khoirunas) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya