Sungai Oyo Kabupaten Bantul Sajikan Pemandangan Alam yang Luar BIasa
Sabtu 08 Januari 2022 09:11 WIB
A
A
A
Pengunjung bermain Stand Up Paddle di Sungai Oyo, Selopamioro, Imogiri, Bantul, DI Yogyakarta, Jumat (7/1/2022). Aliran Sungai Oyo yang terletak di antara perbukitan dengan bentang alam yang indah tersebut menjadi potensi wisata alam di Kabupaten Bantul.
(ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah/rwa) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya