Menlu Retno Terima Kunjungan Menlu Denmark Membahas Pembiayaan Proyek Infrastruktur
Selasa 23 November 2021 15:31 WIB
A
A
A
Menlu Retno LP Marsudi (kanan) bersama Menlu Denmark Jeppe Kofod (kiri) memperlihatkan naskah kerja sama seusai melakukan pertemuan bilateral di Gedung Kemenlu Jakarta, Senin 22 November 2021.
Pertemuan bilateral tersebut menyepakati dua kesepakatan, yakni Rencana aksi RI-Denmark: Kemitraan strategis berkelanjutan untuk masa depan 2021-2024 dan nota kesepahaman pembiayaan proyek infrastruktur. (ANTARA FOTO/HO/Humas Kemenlu) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya