Aksi Pembalap WSBK saat Sesi Latihan Bebas di Sirkuit Mandalika
Jum'at 19 November 2021 14:15 WIB
A
A
A
Seluruh pembalap yang akan berlomba di ajang World Superbike (WSBK) 2021 mengikuti latihan bebas (free practise) di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, NTB, Jumat (19/11/2021). Pada sesi latihan bebas ini beberapa pembalap sempat terjatuh.
Balapan kali ini bakal sangat menarik karena seluruh tim dan pembalap masih buta dengan karakter sirkuit sepanjang 4,3 kilometer tersebut.
(Foto: MPI/Suratman) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya