Kualifikasi Piala Dunia, Jerman Sukses Kalahkan Rumania
Sabtu 09 Oktober 2021 08:53 WIB
A
A
A
Para pemain Jerman melakukan selebrasi saat bertanding melawan Rumania dalam kualifikasi Piala Dunia Grup J di Volksparkstadion, Hamburg, Germany, Sabtu 9 Oktober 2021 dini hari WIB. Jerman menang dengan skor 2-1. Gol Jerman dicetak oleh Serge Gnarby menit ke-52 dan Thomas Muller menit ke-81.
(Foto: Reuters) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya