Tradisi Mandi Safar Dilaksanakan Setiap Rabu Terakhir di Bulan Safar
Rabu 06 Oktober 2021 14:31 WIB
A
A
A
Sejumlah anak saling menyirami air laut pada saat kegiatan Tradisi Mandi Safar yang dilaksanakan setiap Rabu terakhir pada bulan Safar di Kampung Tua Terih, Batam, Kepulauan Riau, Rabu(6/10/2021). Setelah tidak dilaksanakan selama dua tahun akibat pandemi Covid-19, tradisi Mandi Safar kembali dilaksanakan masyarakat setempat seiring menurunnya kasus Covid-19.
(ANTARA FOTO/Teguh Prihatna/hp) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya