Ribuan CPNS di Bandung Ikuti Tes Seleksi
Senin 27 September 2021 16:55 WIB
A
A
A
Peserta mengikuti tes seleksi Calon Pegawai negeri Sipil (CPNS) di GOR Arcamanik, Bandung, Jawa Barat, Senin 27 September 2021.
Pemerintah Kota Bandung membuka 3.523 formasi dalam penerimaan CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2021. (ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya