Hindari Musim Dingin Ekstrem di Belahan Buni Utara, Burung Layang-Layang Asia Migrasi ke Yogyakarta
Kamis 23 September 2021 09:44 WIB
A
A
A
Sejumlah burung Layang-Layang Asia (Hirundo rustica) bertengger di kabel di kawasan Gondomanan, Yogyakarta, Rabu (22/9/2021). Kota Yogyakarta menjadi tujuan migrasi kawanan burung Layang-Layang Asia untuk menghindari musim dingin ekstrim yang terjadi di belahan bumi bagian utara seperti Siberia, Rusia, Mongolia dan China yang menjadi daerah berkembang biak burung tersebut.
(ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah/wsj) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya