Wisata Kembali Dibuka, Pengunjung Pantai Legian Bali Wajib QR Code Aplikasi PeduliLindungi
Minggu 19 September 2021 11:11 WIB
A
A
A
Petugas menempelkan stiker QR Code di kawasan wisata Pantai Legian, Badung, Bali, Sabtu 18 September 2021.
Pengelola pantai tersebut mengembangkan dan meluncurkan sistem QR Code yang memudahkan wisatawan dalam mengakses aplikasi PeduliLindungi sebagai upaya mewujudkan destinasi pariwisata yang aman selama masa pandemi COVID-19. (ANTARA FOTO/Fikri Yusuf) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya