Begini Strategi Bisnis Perajin Gula Merah saat Kondisi Pandemi
Jum'at 03 September 2021 21:12 WIB
A
A
A
Perajin memperlihatkan gula merah berukuran kecil di Desa Nambaan, Kediri, Jawa Timur, Jumat 3 September 2021.
Perajin gula merah di tempat tersebut melakukan inovasi dengan memperkecil ukuran gula merah dari sebelumnya seberat 500 gram per buah menjadi ukuran kecil seberat 35 gram per buah agar lebih mudah diterima pasar seiring menurunnya permintaan saat pandemi COVID-19. (ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya