Kawat Berduri Tutup Akses Warga di Masa Penerapan PPKM Level 4
Kamis 19 Agustus 2021 13:31 WIB
A
A
A
Sejumlah pengendara memutar balik kendaraannya saat hendak melintas di Jalan Kota Raja-Raden Intan yang dipasang kawat berduri oleh petugas di Bandar Lampung, Lampung, Kamis 19 Agustus 2021.
Pemerintah Kota Bandar Lampung melakukan penyekatan di enam titik jalan untuk mengurangi mobilitas masyarakat di tengah penerapan Pemberlakuan Pembatasa Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 di Kota Bandar Lampung. (ANTARA FOTO/Ardiansyah) (ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya