Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 1
Perbesar
img-1
thumb-img
Advertisement

Romelu Lukaku Kembali ke Chelsea, Nilai Transfernya Menjadi Sejarah Liga Italia

Jum'at 13 Agustus 2021 07:26 WIB
A
A
A

Romelu Lukaku akhirmya resmi kembali gabung Chelsea.  Kepastian itu diumumkan Chelsea di media sosial Instagram mereka, @chelseafc. Dalam unggahan itu bertuliskan: 'Selamat Kembali Pulang, Romelu Lukaku!'.

 

Akun resmi Chelsea menampilkan video persembahan untuk menyambut Romelu Lukaku. Dalam video tersebut dikisahkan masa-masa Lukaku yang sempat membela Chelsea pada 2011 silam.

 

Romelu Lukaku dikonfirmasi bergabung dengan tim asuhan Thomas Tuchel dengan kontrak permanen selama lima tahun atau hingga 30 Juni 2026. Ia didatangkan dari Inter Milan seharga 115 juta euro atau setara Rp1,9 triliun rupiah.

 

Hal ini menjadi nilai transfer terbesar dalam sejarah Liga Italia. Ia pun akan menerima 12 juta euro bersih per musim plus tambahan sebagai gaji per tahunnya.

 

(Foto: Instagram @chelseafc) (hru)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya