Kapolri Tinjau Sentra Vaksinasi Covid-19 di JCC Senayan
Sabtu 31 Juli 2021 16:15 WIB
A
A
A
Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo memberikan keterangan kepada wartawan saat meninjau vaksinasi Covid-19 di JCC Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (31/7/2021). Acara vaksinasi ini dalam rangka memperingati ulang tahun Akpol angkatan 1991.
Total ada 30 ribu dosis vaksin Covid-19 yang disebar kepada warga di 91 titik. Selain 30 ribu dosis vaksin, kegiatan ini juga membagikan 30 ribu paket sembako kepada warga yang telah mengikuti vaksinasi.
(FOTO: MPI/FAISAL RAHMAN)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya