Batasi Mobilitas Orang, Jalan Protokol di Kota Indramayu Ditutup Sementara
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Petugas Dishub berjaga saat penutupan ruas jalan DI Panjaitan, Indramayu, Jawa Barat, Senin 5 Juli 2021.
Penutupan sejumlah ruas jalan protokol tersebut sebagai upaya penegakan aturan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat untuk mengurangi mobilitas guna mencegah penyebaran COVID-19. (ANTARA FOTO/Dedhez Anggara)(ddk)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya