Jelang Lebaran, Tanah Abang Membludak Prokes Jaga Jarak Diabaikan
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Warga memadati kawasan Jembatan Penyeberangan Multiguna atau Skybridge Tanah Abang di Jakarta, Kamis (29/4/2021). H-13 menjelang lebaran atau Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah kawasan tersebut mulai dipadati warga untuk berbelanja berbagai kebutuhan. Membludaknya kawasan tersebut mengakibatkan protokol kesehatan (prokes) seperti jaga jarak diabaikan.
(ANTARA FOTO/Aprillio Akbar) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya