Jelang Ramadan Satpol PP Gencar Razia Masker
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Dimasa pembatasan pemberlakuan kegiatan masyarakat (PPKM) Mikro, dan jelang memasuki bulan ramadan, petugas satuan Polisi Pamong Praja (Pol PP) gencar melakukan razia masker di kawasan Jalan Raya Sumurbatu, Kemayoran Jakarta Pusat, Sabtu 10 April 2021. Petugas mendata identitas warga yang melakukan pelanggaran tidak menggunakan masker dan memberi sanksi menyapu jalan.
(Foto: Sindo News/ Sutikno) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya