Pasca Bom Makassar, Pengamanan Gereja di Perbatasan Diperketat
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Petugas Kepolisian melakukan penyisiran di Gereja Katolik Santo Fransiskus Asisi Stasi Bondes di Entikong, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Senin 29 Maret 2021. Pasca terjadinya pengeboman Gereja Katedral di Makassar, aparat kepolisian setempat meningkatkan pengamanan di sejumlah gereja di perbatasan Entikong guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat Kristiani dalam menjalankan ibadah. (ANTARA FOTO/Agus Alfian) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya