Ada Penonton Palsu di Laga Inggris Vs San Marino
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Petugas meletakan jas hujan di atas potongan karton yang bergambar para pemain Timnas Inggris di bangku penonton sebelum laga kualifikasi piala dunia zona eropa Inggris vs San Marino di Wembley Stadium, Jumat 26 Maret 2021. Penonton palsu ini dibuat karena kasus Covid-19 yang masih melanda inggris dan tidak diperbolehkannya penonton masuk ke dalam stadion. Dalam laga tersebut Timnas Inggris menang telak 5-0 atas San Marino. (Foto: Reuters) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya