Brighton & Hove Albion Vs Arsenal : The Gunners Menang Tipis 1-0
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Pemain Arsenal Alexandre Lacazette melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Brighton & Hove Albion pada pekan ke-16 Liga Inggris di Amex Stadium, Rabu 30 Desember 2020, dini hari WIB. Arsenal menang tipis 1-0 atas Brighton & Hove Albion.
The Gunners julukan untuk Arsenal berada di posisi 13 klasemen dengan raihan 20 poin, sementara Liga Inggris, sementara Brighton & Hove Albion berada diperingkat ke-17 dengan raihan 13 poin. (Foto : Reuters) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya