Kebanjiran Order, Jasa Repaint Sepeda Naik Tajam
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Muhammad Taufik Saputra, pemilik Sagalaherang Chrome & Powder Coating melakukan penyemptotan warna sepeda dengan teknik Powder Coating di Jakarta, Selasa 3 November 2020. Dikala pandemi Covid-19 dan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), permintaan repaint sepeda dengan teknik ini meningkat tajam 200 hingga 300%. Teknik ini merupakan pengecetan menggunakan bubuk cat kering yang telah dimuat elektrostatik dengan alat electrik spray gun yang kemudian disemprotkan pada objek lalu di oven hingga panas 100-200 derajat.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya