Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 3
Perbesar
img-1
Pemain Ajax Amsterdam saat bertanding melawan Atalanta dalam Liga Champions 27 Oktober 2020.
Foto 2 / 3
Perbesar
img-2
Pemain Ajax Amsterdam saat bertanding melawan Atalanta dalam Liga Champions 27 Oktober 2020.
Foto 3 / 3
Perbesar
img-3
Pemain Ajax Amsterdam sebelum bertanding melawan Atalanta dalam Liga Champions 27 Oktober 2020.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

11 Pemain Ajax Amsterdam Terpapar Covid-19

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Kabar kurang menyenangkan datang dari Ajax Amsterdam, jelang matchday ketiga Liga Champions 2020-2021, Ajax harus kehilangan 11 pemainnya karena dinyatakan positif Covid-19.
 
Melansir ESPN, Selasa 3 November 2020.  Ajax harus bermain tanpa beberapa pemain kuncinya setelah 11 anggota di klub tersebut dinyatakan positif Covid-19. Kabar ini menjadi berita buruk karena Ajax akan bertandang ke markas Midtjylland pada Rabu 4 November 2020 dini hari WIB.
 
Pihak Ajax memastikan tidak kan merilis nama-nama pemain yang positif karena aturan privasi. ( Foto : Reuters/Alberto Lingria) (hru)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya