Operasi Patuh Jaya, Pengendara Sepeda Motor Mendominasi Pelanggaran
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Anggota Sat Lantas lakukan penindakan dengan tilang terhadap pengendara roda dua yang melintas di jalur Busway, di Jalan, Jatinegara Barat Jakarta Timur, Jumat 7 Agustus 2020.
Selama 14 hari Operasi Patuh Jaya 2020, Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menilang 34.152 pelanggar serta memberikan teguran kepada 65.683 orang. Berdasarkan data yang diberikan oleh Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Sambodo Purnomo Yogo, pengendara sepeda motor mendominasi dengan total 27.266 pelanggar.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya