Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 6
Perbesar
img-1
Di musim pertamanya bersama Bayer Leverkusen, Moussa Diaby mampu menunjukkan kualitasnya. (Foto: Bundesliga.com)
Foto 2 / 6
Perbesar
img-2
Moussa Diaby termasuk salah satu pemain yang tampil menawan bersama Bayer Leverkusen. (Foto: Bundesliga.com)
Foto 3 / 6
Perbesar
img-3
Denis Zakaria sangat dibutuhkan Arsenal yang tengah membutuhkan geladang dinamis. (Foto: Bundesliga.com)
Foto 4 / 6
Perbesar
img-4
Denis Zakaria tampil menakjubkan bersama Borussia Monchengladbach. (Foto: Bundesliga.com)
Foto 5 / 6
Perbesar
img-5
Filip Kostic dapat mengisi posisi sayap dalam skuat Arsenal. (Foto: Twitter @eintracht_eng)
Foto 6 / 6
Perbesar
img-6
Filip Kostic tampil ciamik di Liga Jerman musim ini bersama Eintracht Frankfurt. (Foto: Twitter @eintracht_eng)
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

3 Pemain Liga Jerman yang Bisa Direkrut Arsenal

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Arsenal saat ini berada di posisi sembilan klasemen sementara Liga Inggris musim 2019-2020. Meriam London ingin memperbaiki skuat agar bisa bersaing di musim depan dengan mendatangkan pemain anyar. Ada beberapa pemain Liga Jerman yang dapat dipertimbangkan pelatih Arsenal Mikel Arteta. Dilansir Mykhel, berikut tiga pemain Liga Jerman yang bisa dibidik Arsenal.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya