Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 10
Perbesar
img-1
Arsenal bisa mengantongi tidak kurang dari 50 juta pounds dari penjualan Pierre-Emerick Aubameyang. (Foto: Twitter @Arsenal)
Foto 2 / 10
Perbesar
img-2
Sejumlah klub raksasa seperti Real Madrid, Barcelona, dan PSG tertarik mendatangkan Pierre-Emerick Aubameyang. (Foto: Twitter @Arsenal)
Foto 3 / 10
Perbesar
img-3
Arsenal sepertinya akan menjual Mustafi demi mendatangkan bek tengah yang lebih bagus. (Foto: Twitter @MustafiOfficial)
Foto 4 / 10
Perbesar
img-4
Shkodran Mustafi kerap melakukan blunder yang mengakibatkan kerugian bagi Arsenal. (Foto: Twitter @MustafiOfficial)
Foto 5 / 10
Perbesar
img-5
Arsenal bisa mendapatkan 10 juta pounds jika bisa menjual Sokratis. (Foto: Twitter @SokratisPapa5)
Foto 6 / 10
Perbesar
img-6
Kontrak Sokratis Papastathopoulos bersama Arsenal hanya tersisa satu tahun lagi. (Foto: Twitter @SokratisPapa5)
Foto 7 / 10
Perbesar
img-7
AS Roma kabarnya tertarik merekrut Henrikh Mkhitaryan yang saat ini masih mereka pinjam dari Arsenal. (Foto: Twitter @HenrikhMkh)
Foto 8 / 10
Perbesar
img-8
Henrikh Mkhitaryan tampil inkonsistensi bersama Arsenal sejak didatangkan dari Manchester United. (Foto: Twitter @HenrikhMkh)
Foto 9 / 10
Perbesar
img-9
Saat ini Elneny tampil baik di Besiktas di masa peminjamannya. Arsenal mungkin bisa menjualnya ke Besiktas. (Foto: Twitter @ElNennY)
Foto 10 / 10
Perbesar
img-10
Mohamed Elneny terlihat kesulitan menjadi pemain regulers di skuat Arsenal. (Foto: Twitter @ElNennY)
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Kumpulkan Dana Transfer, Arsenal Bisa Jual 5 Pemain Ini

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Pendemi Covid-19 membuat klub-klub di Liga Inggris kehilangan pemasukan, sementara mereka mempunyai rencana untuk membeli pemain di bursa transfer musim panas mendatang. Arsenal merupakan salah satu klub yang membutuhkan dana untuk bisa membeli pemain di bursa transfer nanti. Untuk mendatangkan dana tersebut, Meriam London bisa menjual beberapa pemainnya.

Dilansir Sportskeeda, berikut lima pemain Arsenal yang bisa dijual pada musim panas guna mendapatkan dana transfer.
 

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya