Sejumlah Jalan Protokol di Jakarta Timur Disemprot Cairan Disinfektan
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Petugas pemadam kebakaran melakukan penyemprotan disinfektan di sejumlah jalan protokol di Jakarta Timur, Senin 20 April 2020. Jalan protokol tersebut di antaranya, Jalan Utan Kayu Utara, Jalan Waru, Jalan Perserikatan, Jalan Persahabatan Timur, dan Jalan Jatinegara Kaum.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya