Cegah Penyebaran Corona, David Beckham Serukan #IStayHomeFor
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Beberapa selebriti Hollywood turut meramaikan kampanye tagar #IStayHomeFor demi memerangi penyebaran virus corona. Seperti halnya di Indonesia, beberapa negara luar juga menganjurkan agar masyarakat tetap tinggal di rumah dan mengurangi aktivitas di luar demi memutus rantai virus.
David Beckham juga turut meramaikan kampanye ini. Mantan pesepakbola Manchester United ini menuliskan dirinya tetap tinggal di rumah demi sang istri, Victoria Beckham, dan keempat anaknya. (Foto : Instagram @davidbeckham)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya