Aktor Detri Warmanto Dinyatakan Positif Corona
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Aktor Detri Warmanto dinyatakan terinfeksi virus corona, Menantu Menteri Tjahjo Kumolo ini disarankan oleh dokter untuk dikarantina selama dua pekan. Sebab, kondisi Detri terpantau baik-baik saja.
Dari hasil tes, Detri bersama sang ibunda, sopir dan asisten pribadi dinyatakan positif corona. Sementara sang istri, Karunia Putripari Cendana, kedua anaknya, serta sang mertua dinyatakan negatif.(Foto : Instagram @detriwarmanto)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya