Pemprov DKI Jakarta Luncurkan Bank Sampah Si Pitung
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Pegawai Pemprov DKI Jakarta bersama Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta meluncurkan Bank Sampah "Si Pitung" di Kantor Balaikota, Jakarta, Kamis 12 Maret 2020.
Bank sampah Si Pitung atau kepanjangan dari Bersih, Pilah dan Itung diperuntukkan bagi masyarakat sekitar Balaikota dimana warga dapat menabung sampah yang berkontribusi terhadap lingkungan, bisa dapat keuntungan ekonomi. (Foto: instagram @dkijakarta)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya