Keluarga Pasien Virus Korona Tiba di Rumah Sakit Sulianti Saroso
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Keluarga dari pasien tiba di Rumah Sakit Sulianti Saroso pada Senin 2 Maret 2020. Sebelum memasuki ruang isolasi, para petugas menstrerilkan tubuh keluarga pasien dan juga mobil ambulans.
Pemerintah resmi mengumumkan dua pasien ibu (64) dan anak (31) terinfeksi wabah virus corona COVID-19. Diketahui, pasien terinfeksi setelah berinteraksi dengan Warga Negara Jepang yang berkunjung ke Indonesia. Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto menyebutkan bahwa dua orang pasien tinggal bersama dua orang lainnya dalam satu rumah.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya