Melihat Keseruan Adu Balap Mini MotoGP di Sentul
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Sejumlah peserta mengikuti Mini GP Fun Competition di sirkuit karting Sentul. Jawa Barat. Motul Indonesia menyambut ajang MotoGP di Indonesia. Lewat sirkuit Mandalika. Seperti diketahui, sirkuit Mandalika masuk ke dalam jadwal kompetisi MotoGP 2021. Mandalika sendiri disebut akan memiliki 17 tikungan dengan lintasan sepanjang 4,3 km.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya