Rayakan HUT ke-30, MNC Group Gelar Mega Konser Padi Reborn Indera Keenam
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
VP Production RCTI Untung Pranoto (kedua kanan) bersama Penyelenggara Konser Padi Reborn MNC Media Faisal Ivan (Ketiga kanan) dan personel Band Padi Reborn memberikan keterangan terkait Mega Konser Padi Reborn "Indera Keenam" di MNC Studio, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa 15 Oktober 2019. Merayakan HUT ke-30, MNC Group akan menggelar program musik special Mega Konser Padi Reborn yang akan diselenggarakan pada Jumat, 1 November 2019 pukul 21.00 WIB di Studio RCTI+ MNC Studios Kebon Jeruk, Jakarta. (Foto: Okezone/Dede Kurniawan)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya