Gelar Resepsi, Roger dan Cut Meyriska Dikawal Cosplay Star Wars
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Aktor tampan Roger Danuarta telah sah menjadi suami Cut Meyriska, pesta pernikahan di Ballroom Ritz Carlton, SCBD, Jakarta Selatan, Minggu 25 Agustus 2019.
Dalam pernikhan Roger Danuarta dan Cut Meyriska. Terdapat cosplay Star Wars, Darth Vader dan Stormtrooper untuk mengawal pasangan yang sudah sah ini.
Penasaran lihat pesta pernikahan Chika dan Roger, yuk intip fotonya satu per satu!
Baca Juga Artikel: Roger Danuarta dan Cut Meyriska Undang Mantan Kekasih di Resepsi Pernikahan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya