Jauh dari Orang Tua, Syifa Hadju Tak Dapat Restu Kuliah di Luar Negeri
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Aktris Syifa Hadju berpose usai konferenso pers Film Toko Barang Mantan di MNC Financial Center, Jakarta. Di tengah kesibukannya di dunia seni peran, Syifa Hadju tak ingin meninggalkan pendidikannya. Ia berencana kuliah di tahun 2020.
Awalnya, Syifa berkeinginan melanjutkan kuliahnya di luar negeri. Hanya saja, sang bunda tidak memberi izin lantaran jauh dari orang tua.
Baca Juga Artikel: Jelang Syuting, Film Toko Barang Mantan Gelar Syukuran
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya