Apresiasi Kinerja TNI dan Polri lewat Karangan Bunga di Depan Gedung Bawaslu
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Warga melintasi karangan bunga yang bertuliskan ucapan apresiasi bagi TNI dan Polri di depan Gedung Bawaslu, Jalan MH Thamrin, Jakarta, Jumat 24 Mei 2019.
Warga mengirim karangan bunga tersebut sebagai apresiasi bagi TNI dan Polri dalam menjaga ketertiban dan keamanan pascapengumuman penetapan hasil rekapitulasi Pemilu serentak 2019.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya