Chill Out, D'Perez Ungkap Pembuatan Single Dimanjah Kamooh
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
D'Perez yang terdiri dari Nia Anggia dan Della Perez hadir pada acara Chill Out di Kantor Redaksi Okezone, Jakarta, Jumat 29 Maret 2019. Setelah vakum cukup lama kini mereka kembali lagi dengan merilis single terbaru yang berjudul "Dimanjah Kamooh".
Baca Juga: Aktif Lagi di Dangdut, D'Perez Berikan Syarat untuk Lagu yang Dibawakan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya