Razia Kendaraan guna Sosialisasi Penghapusan Sanksi PKB & BBNKB
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Suasana razia gabungan yang dilakukan pihak kepolisian lalu lintas di kawasan Kalibata Raya Jakarta, Senin 19 November 2018. Razia ini dilakukan dalam rangka sosialisasi penghapusan sanksi PKB dan sanksi BBNKB, agar wajib pajak memanfaatkan semaksimal mungkin di wilayah DKI Jakarta. Program ini dilakukan dalam upaya menciptakan wajib pajak untuk memenuhi kewajibannya bayar pajak dapat dilakukan dengan reward (Tax Insentif) dan Punishment (Law Enforcement).
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya