Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 6
Perbesar
img-1
Perajin Gitar I Wayan Tuges memperlihatkan Giharkulele (gitar harpa ukulele) di Gianyar, Bali, Senin 8 Oktober 2018.
Foto 2 / 6
Perbesar
img-2
Peminat gitar Blueberry banyak dari kalangan musikus mancanegara. Penyanyi country Rick Monroe, Dino Bradley, George Canyon, dan Haylen Nam adalah beberapa nama musikus yang memakai gitar karyanya. Musikus legendaris Belanda, George Kooymans juga pernah membeli gitar Blueberry pada 2013.
Foto 3 / 6
Perbesar
img-3
Musikus Indonesia yang menggunakan gitar buatan Tuges, di antaranya Iwan Fals, Dewa Budjana, serta I Wayan Balawan.
Foto 4 / 6
Perbesar
img-4
Proses pembuatan sebuah gitar memerlukan waktu sekira tiga bulan.
Foto 5 / 6
Perbesar
img-5
Perajin Gitar I Wayan Tuges saat ditemui dirumahnya di Gianyar, Bali, Senin 8 Oktober 2018.
Foto 6 / 6
Perbesar
img-6
Perajin Gitar I Wayan Tuges memperlihatkan Giharkulele (gitar harpa ukulele) di Gianyar, Bali, Senin 8 Oktober 2018.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Melihat Gitar Karya I Wayan Tuges yang Dipakai Musisi Tanah Air hingga Mancanegara

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

I Wayan Tuges perajin gitar ukir mematok harga menggunakan kurs dolar Amerika Serikat (AS). Harga gitar dengan merek Blueberry paling murah seharga seribu dolar AS.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya