Askrindo Syariah Raih Top CSR Improvement 2018
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
PT Jaminan Pembiayaan Askrindo Syariah atau Askrindo Syariah mendapatkan penghargaan Top CSR 2018 dengan kategori Top CSR Improvement 2018 dari majalah Topbusiness yang diselenggarakan di Ballroom Hotel Sultan Jakarta, Kamis 4 Oktober 2018.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya