Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 8
Perbesar
img-1
Saat ini Manchester United tidak memiliki pemain sayap kanan yang lincah. Mendatangkan Costa menjadi pilihan tepat bagi Setan Merah. (Foto: Twitter @ForzaJuve2017)
Foto 2 / 8
Perbesar
img-2
Douglas Costa memiliki kecepatan dan skill yang mumpuni. Kombinasi tersebut membuat Costa menjadi sosok yang sangat dibutuhkan Setan Merah. (Foto: Twitter @ForzaJuve2017)
Foto 3 / 8
Perbesar
img-3
Belotti merupakan salah satu tipe penyerang yang disukai Jose Mourinho. (Foto: Twitter @SmartSoccerStat)
Foto 4 / 8
Perbesar
img-4
Manchester United saat ini membutuhkan pelapis Romelu Lukaku. Sosok tersebut ada pada diri Andrea Belotti. (Foto: Twitter @footyroom)
Foto 5 / 8
Perbesar
img-5
Pertahanan Manchester United bisa dikatakan sangat rapuh saat ini. Mendatangkan bek tengah Toby Alderweireld bisa menjadi pilihan tepat bagi United. (Foto: Twitter @Oddschanger)
Foto 6 / 8
Perbesar
img-6
Toby Alderweireld merupakan bek tanggaung milik Tottenham yang menjadi target Manchester United pada bursa transfer Januari. (Foto: Twitter @HotspurLane)
Foto 7 / 8
Perbesar
img-7
Penampilan solid kala di Piala Dunia, membuat Manchester United kepincut mendatangkan Maguire ke Old Trafford. (Foto: Twitter @bet365)
Foto 8 / 8
Perbesar
img-8
Manchester United menjadi salah satu klub yang tertarik merekrut Hrry Maguire. Leicester City dikabarkan membanderol 75 juta pounds untuk pemain berusia 25 tahun ini. (Foto: Twitter @TransferChecker)
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

4 Pemain yang Bisa Jadi Target Man United pada Bursa Transfer Januari

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Manchester United menjalani start yang kurang memuaskan pada musim ini dengan menelan dua kekalahan pada empat pertandingan di awal Premier League. Kedatangan pemain anyar diharapkan mampu memperbaiki hal tersebut. Dilansir Sportskeeda, berikut empat pemain yang menjadi target Setan Merah pada bursa transfer Januari.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya