Bali International Triathlon 2018 Siap Kembali Digelar
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Gelaran Bali International Triathlon 2018 ini merupakan yang kesebelas kalinya sejak diadakan pertama kali pada 2007, yang akan kembali digelar pada 21 Oktober 2018 di Pantai Mertasari, Sanur, Bali yang akan diikuti oleh 2.250 peserta dari berbagai negara dengan memperlombakan berbagai nomer antara lain Olympic Distance, Sprint Distance dan 5K Fun Run.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya